Resep Daging Sapi Bumbu Rujak mudah simple

Resep Daging Sapi Bumbu Rujak mudah simple , Resep daging bumbu rujak Untuk memasak dan memberikan sajian terbaik tak harus menggunakan bahan yang mahal kok. Anda hanya perlu mempelajari resep yang selalu kami sajikan ini. Menu daging apalagi daging sapi memang bisa divariaskan untuk jenis bumbu apa saja termasuk bumbu rujak. Berikut adalah detail Resep Daging Sapi Spesial Bumbu Rujak dibawah ini.

Resep Daging Sapi Spesial Bumbu Rujak
Bahan utama

  • Siapkan daging sapi has sekitar 500 gram
  • Santan dari kelapa tua sekitar 500 ml
  • Memarkan lengkuas  1 cm dan juga 1 batang serai 
  • Air asam 1 sdm
  • Daun salam 2 lembar

Bumbu 

  • Bumbu lain yang perlu dan wajib anda persiapkan adalah 
  • Sangrai atau goreng dulu 5 buah kemiri
  • Cincang cabe 1 sdm
  • Hilangkan biji cabe merahnya ya siapkan sekitar 5 buah
  • Bawang merah 3 siung dan bawang putih 6 buah

Cara membuat menu spesial daging bumbu rujak
Penasaran ya cara buat daging sapi tapi bumbunya bumbu rujak bagaimana, intinya siapkan semua bahan-bahannya barulah kreasikan masakan anda.
  1. Rebus daging. Rebus dulu dagingnya sampai empuk lalu sisa kaldunya sebanyak 300 ml nanti gunakan sebagai kuahnya. Untuk pemotongan daging terserah anda. 
  2. Tumis bumbu. Tumis bumbu halusnya sampai harum baunya.
  3. Masak daging dengan bumbu. Masak daging dengan bumbu yang telah ditumis kedalam kaldu beserta baha lainnya lalu beri garam dan gula jawanya secukupnya saja atau sesuaikan dengan selera. Aduk hingga merata dan angkat bila sudah matang serta sajikan. 
Demikian ulasan Resep Daging Sapi Bumbu Rujak mudah simple yang kami sampaikan, semoga bermanfaat ya :)

0 komentar